y3dips shares stories about life, family, hacking, computer security, and *nix.
Thursday, May 22, 2008
Akhirnya Datang Juga ..
Yup, ternyata pesanan waktu itu (baca juga :ubuntu-804-coming-soon) dikabulkan juga :), seharusnya sudah di terima dari 10 hari yang lalu, tetapi karena baru hari ini mampir ke markas (kantor) setelah merantau di negara lain, maka hari ini barulah ini cd diterima. Dan beruntunglah uang bea lalu bea sebesar 3000 rupiah dibayarkan dahulu oleh mbak-mbak resepsionis (hehehhee, terima kasih mbak). Walaupun belum yakin akan bisa mencoba hardy ini secepat mungkin (secara venom sudah ber-os-kan Gentoo, sedangkan tarantula yang ber-os-kan Gutsy Gibbon sedang sakit keras (jika tidak maka seharusnya akan di upgrade ke Hardy)), tetapi setidaknya sudah punya CD Originalnya, kqkqkqkkq.
*mode: hunting PC nganggur buat di installin hardy*
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Bisa dibagi kah?
ReplyDeleteikutan juga...
ReplyDeletebagi-bagi dong...
sekalian ama stikernya ...
buset.. mau bagi-bagi "sembako" ye.. hahaha.. banyak sekali om.
ReplyDeleteps: request yang server di reject euy.. :)